Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

VGMC Share Indonesia, Investasi Gold, Trading VGMC, Investasi Emas VGMC, Platinum VGMC, Cara Trading VGMC, CPS VGMC, Deviden VGMC, VGMC PCEF, Gold

Social Icons

Rabu, 27 Maret 2013

Tips Dasar Bermain Gold Trading VGMC


Kita dapat melakukan aktifitas Gold Trading atau transaksi jual beli emas bagi shareholder yang sudah melakukan pendaftaran di VGMC minimal 2 lot untuk saat ini pada posisi atau tingkat yang aman untuk bertransaksi.

Saya jelaskan kembali bahwa aktifitas gold trading adalah salah satu fasilitas gratis keuntungan bagi shareholder VGMC untuk mendapatkan profit diluar deviden rutin per bulan.
Jika kondisi terburukpun terjadi pada saat melakukan aktifitas gold grading, namun tidak berpengaruh terhadap NILAI SAHAM kita di VGMC dan hanya berpengaruh pada nilai kredit kita di VGMC.

 Inilah 3 tips bermain gold trading bagi shareholder di VGMC :
1. Gunakan pendukung grafik harian pergerakan emas untuk dapat membaca dan menganalisa kapan saat yang tepat untuk menetapkan posisi beli dan posisi jual.
Ada banyak website yang bisa kita gunakan sebagai rujukan pergerakan Daily Gold Prices, misalnya :
Live Gold Price
Netdania Live Streaming >>disini perlu registrasi dulu.

2. Menguasai waktu yang tepat kapan kita melakukan posisi beli dan posisi jual.
- Untuk posisi beli tentunya dengan membaca grafik pada posisi rendah. Gunakan waktu beli pada saat transaksi belum mencapai volume tinggi dan ini bersifat relatif antara jam 10.00 s/d 15.00.
- Untuk posisi jual rata-rata mencapai volume tinggi antara jam 18.00 s/d 22.00
Waktu transaksi ini tidak mengikat, tetapi rata-rata aktifitas transaksi berdasarkan survai goldtrens.com berkisar pada waktu diatas.

3. Type trading manakah yang Anda gunakan ?
> Trading harian (melakukan aktifitas trading dengan membaca pergerakan grafik dalam 1 hari)
    Ini biasanya dalam 1x24 jam transaksi beli dan jual.
> Trading Berjangka (melakukan aktifitas trading berdasarkan sumber grafik dan analisis trends pergerakan harga emas berjangka).
    Transaksi jual beli dalam kurun waktu berjangka, misalnya 1 minggu.
> Trading Spekulatif
    Melakukan aktifitas trading hanya untuk mendapatkan keuntungan sesaat.

Saya hanya sharing berdasarkan pengalaman (bukan TEORITIS) bahwa untuk bermain trading yang paling penting adalah "Siapkan mental untuk menghadapi kondisi terburuk" bukan melulu hanya berfikir mendapatkan keuntungan saja, karena bermain dengan gold trading SANGAT BERESIKO apalagi tidak ditunjung oleh daya analisis yang benar.
Dengan melakukan analisis-pun kita bisa salah karena pergerakan Daily Gold Grafik yang muncul ke permukaan adalah DAMPAK dari pasar dunia yang tidak dapat diprediksi arahnya kemana.
Ada banyak faktor yang bisa mempengaruhi pergerakan emas dunia yang tidak hanya melulu berdasarkan pergerakan pembacaan grafik.

Gold trading itu beresiko, tetapi jika kita mau mengambil resikonya selalu ada nilai PROFIT yang kita dapatkan.

0 komentar:

Posting Komentar